Header Ads

Kondisi Pasar Way Batu Krui Pesisir Barat Kamis,4/08/16

PASAR WAY BATU KRUI


KRUI CENTRE : Mengabarkan keadaan pasar " Way Batu Krui ' situasi sedang dan tidak terlalu ramai pemerintah kedepan akan segera melakukan satu langkah real agar pasar ini ramai, namun terkendala untuk sayuran kebanyakan pedagang sayur dari daerah liwa yang menggunakan kenderaan bermotor melakukan penjualan keliling, ini yang membuat pasar sepi. 

Pedagang sayur yang menggunakan kenderaan bermotor selama ini belum dilakukan pemungutan retribusi, hampir puluhan juta setiap hari pedagang sayur yang menggunakan motor mengantongi uang dari pesisir barat, sehingga wajar jika dilakukan penertiban . Sehingga bisa menghasilkan PAD ( Pendapatan Asli Daerah ) untuk pesisir barat . 

Langkah yang harus diambil salah satunya mendirikan Pos Penarikan Retribusi oleh Dinas Pasar guna memungut retribusi pedagang sayur tersebut, namun harus didahului dengan PERDA ( Peraturan Daerah ) dikabupaten pesisir barat . 

 


( PEMIKIRAN:  DWI YULI KARYANTO )

Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.